Pengajuan Permohonan

Berikut ini cara untuk melakukan mengajuan permohonan Izin Operasional / Komersil

  1. Pilih menu (Izin Operasional/Komersil – Pengajuan Permohonan )

2. Sistem akan menampilkan Daftar Permohonan, sebagai berikut:

Klik tombol New Record sistem akan menampilkan Persyaratan sebagai berikut :

1) Data Izin Usaha Kawasan

Apabila Data Izin Usaha Kawasan telah sesuai selanjutnya klik No 2 untuk melanjutkan ke permohonan

2) Permohonan

Berikut ketengan Kolom isian :

Jenis Permohonan : Pilih Jenis Permohonan yang ingin diajukan (Baru/Perpanjangan/Perubahan)

Jenis Izin : Pilih Jenis Izin yang ingin diajukan dengan sesuai

Jenis Layanan : Pilih Jenis Layanan yang ingin diajukan dengan sesuai

Note : Persyatan akan berbeda sesuai dengan Jenis Izin dan Layanan yang telah dipilih Apabila Data Permohonan telah diinput dengan sesuai selanjutnya klik No 3 untuk melanjutkan ke Persyaratan

3) Persyaratan

Silahkan melengkapi dokumen Persyaratan
  • Upload Persyaratan

Untuk mengupload persyaratan Klik tombol Upload File sistem akan menampilkan sebagai berikut :

Silahkan melengkapi kolom isian :

  • Jenis Dokumen : Pilih Jenis Dokumen yang tersedia

  • Tgl. Terbit Dokumen : Inputkan tanggal terbit dokumen yang sesuai

  • Nomor Dokumen : Inputkan Nomor Dokumen yang sesuai

  • Tgl. Akhir Dokumen : Inputka tanggal akhir dokumen yang sesuai

  • Keterangan : Inputkan keterangan dokumen

  • Penerbit Dokumen : Inputkan Penerbit dokumen yang sesuai

  • File Upload : Klik tombol Choose File untuk mengupload File dokumen dengan format PDF

Setelah melengkapi kolom isian selanjutnya klik Submit untuk menyimpan data persyaratan.

Selanjutnya Klik Tombol 🔍 untuk memilih Dokumen persyaratan yang berhasil diupload, akan tampil sebagai berikut :

Selanjutnya Klik Pilih untuk memilih Dokumen Persyaratan

Apabila Data Persyaratan telah diinput dengan sesuai selanjutnya klik No 4 untuk melanjutkan ke Rencana Impor

4) Rencana Impor

Berikut keterangan Kolom Isian :

  • Nama Barang : Input Nama Barang yang sesuai

  • HS : Pilih HS number yang tersedia dengan data yang sesuai

  • Negara Asal : Pilih Negara Asal yang tersedia dengan data yang sesuai

  • Pelabuhan Tujuan : Pilih Pelabuhan Tujuan yang tersedia dengan data yang sesuai

  • Volume(Satuan Terbesar) : Input Jumlah Terbesar yang sesuai

  • Volume(Satuan Terkecil) : Input Satuan Terkecil yang sesuai

  • Jumlah Satuan Terkecil : Pilih Jumlah Satuan terkecil yang tersedia

  • Rate Nilai Tukar Rupiah(Mata Uang) : Pilih Rate Nilai Tukar Rupiah yang tersedia

  • Nilai Tukar : Input Nilai Tukar yang sesuai

  • Harga Satuan Terbesar: Input Harga Satuan Terbesar yang sesuai

  • Harga Dalam Rupiah : Input Nominal Harga dalam rupiah yang sesuai

  • Keterangan : Inputkan keterangan yang sesuai

Setelah menginput Rencana Impor selanjutnya klik Submit, untuk menambahkan Data Rencana Impor.

Apabila Data Rencana Impor telah berhasil diinput dengan sesuai selanjutnya klik No 5 untuk melanjutkan ke Rencana Distribusi.

5) Rencana Distribusi

Berikut keterangan kolom isian :

  • Nama Perusahaan : Input Nama Perusahaan yang sesuai

  • Alamat Perusahaan : Input Alamat Perusahaan yang sesuai

  • No. HP Penanggung Jawab : Input Nomor Handphone enanggung Jawab yang sesuai

  • Penanggung Jawab : Input Nama Penanggung Jawab yang sesuai

  • Email Penanggung Jawab : Input Alamat Email Penanggung Jawab yang sesuai

Setelah menginput Rencana Impor selanjutnya klik Tambah , untuk menambahkan Data Rencana Impor. Selanjutnya klik tombol Submit untuk mengajukan persyaratan yang telah diinput.

Last updated

Was this helpful?